Periode penting dalam tumbuh kembang anak adalah masa usia dini. Masa ini adalah masa di mana anak memerlukan rangsangan atau stimulasi yang tepat agar potensi yang ada pada anak berkembang secara optimal, sehingga perlu mendapat perhatian terutama dari orang tua. Perkembangan pada anak meliputi beberapa aspek, salah satu aspek yang penting yaitu perkembangan fisik motorik. Orang […]
Lima Masalah Anak Pesantren
Lima Masalah Anak Pesantren – Masalah anak pesantren itu aneh-aneh. Kami hidup di pesantren enam tahun. Bukan di Boarding School ya, ada perbedaannya. Nah berdasarkan pengalaman inilah saya ingin sharing. Di antara yang ingin saya sampaikan kenapa anak sering sakit di pesantren, atau yang sering ditanyakan penyakit kudis di pesantren, serta masalah yang sering terjadi […]
Modernisasi Pendidikan Pondok Pesantren
Modernisasi Pendidikan Pondok Pesantren – Sebuah lembaga pendidikan islam memiliki historis yang cukup kuat sehingga berada di posisi utama dalam dunia keilmuan yaitu pesantren. Pesantren juga berkembang seiring berjalannya waktu perubahan dalam masyarakat global. Lain daripada itu, pesantren memiliki lembaga pendidikan yang khas dan berbeda dengan lembaga pendidikan lainnya. Dilihat dari sejarahnya, pesantren adalah lembaga […]
Berpakaian Menurut Tuntunan Islam
Berpakaian Menurut Tuntunan Islam – Islam tidak menentukan model pakaian tertentu bagi umatnya. Agama menyerahkan sepenuhnya pada manusia untuk berkreasi dalam berpakaian asalkan mengikuti aturan Islam. Artinya, meskipun Islam tidak menjelaskan secara detil model pakaian Islami, tetapi Islam menjelaskan aturan umum dan etika berpakaian yang mesti dipahami dan diamalkan. Dalam Islam fungsi utama pakaian adalah […]
Amalan Ringan Namun Berpahala Besar
Amalan Ringan Namun Berpahala Besar – Alhamdulillâh washshalâtu wassalâmu ‘ala Rasulillâh. Kaum muslilmin yang dirahmati Allah, diantara yang diajarkan Rasulullah ` pada kita adalah rutin mengamalkan amalan shalih meskipun amalan itu sedikit dan ringan, atau bahkan dipandang remeh oleh sebagian orang. Namun ternyata tanpa kita sangka, ternyata amalan tersebut mengandung pahala yang besar. Inilah keistimewaan dalam […]