Keunggulan Pondok Pesantren Modern – Pondok Pesantren Modern merupakan sebuah model institusi pendidikan yang berupaya memadukan tradisionalitas dan modernitas pendidikan. Yaitu menggabungkan antara ilmu pendidikan umum dan ilmu agama Islam. Dengan menggunakan sistem pengajaran formal ala klasikal (pengajaran di dalam kelas). Keunggulan Pondok Pesantren Modern – Di mana kurikulum terpadu diadopsi dengan penyesuaian tertentu. Dikotomi […]
Artikel
Tantangan Santri Masa Kini
Tantangan Santri Masa Kini – Santri merupakan siswa yang menuntut ilmu agama islam di sebuah pondok pesantren yang di ajari oleh seorang bapak kyiai. Seorang santri dituntut untuk menumbuhkan sikap tasamuh, tawazun, ta’adul, dan tawashut. Tantangan Santri Masa Kini – Seorang santri yang biasa dianggap hanya seorang lulusan pesantren malah memiliki sebuah rasa nasionalitas yang […]
Peran Kyai Penggerak Pesantren
Peran Kyai Penggerak Pesantren – Pesantren berasal dari kata pe-santri-an diamana kata “santri” diartikan sebagai murid dalam bahasa Jawa. Sedangkan istilah pondok berasal dari Bahasa Arab yaitu funduuq yang berarti tempat istirahat atau penginapan. Pondok pesantren terbagi menjadi dua, yaitu pesantren tradisional (salafiyyah) dan pesanten modern (khalafiyah). Pesantren tradisional merupakan pesantren yang masih kental dan […]
GOOD HABITS TRACKER (GHT)
Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Positif Pada Siswa #Sekolahdimasjid Setiap sekolah tentu memiliki cita-cita luhur dalam mencetak output, begitu pula dengan SD Khairunnas #SekolahDiMasjid. Sekolah dengan kurikulum khas yakni adab, sains dan al-Qur’an ini, mengutamakan adab (karakter) dalam prosesnya. Membangun karakter positif peserta didik tentu tidak dapat dilakukan secara instan, namun dapat dibangun dengan cara mengajarkan […]
PKBM KHAIRUNNAS MADURA LAPORAN KEGIATAN BULAN OKTOBER
J l. Raya Labuhan Timur no. 1B Assalamualaikum wr. Wb., dalam rangka menyambut hari Maulid Nabi Muhammad SAW dan hari santri. PKBM Khairunnas Madura telah mengadakan acara penyambutan Maulid Nabi Muhammad SAW. Acaraa ini berlangsung di gedung AULA PKBM Khairunnas Lantai 3. Dalam acara ini lebih menekankkan pada kemampuan public speaking santri di depan masyarakat. […]