motivasi

Pembiasaan Character Building di Sekolah Masjid Madiun

Di era modern ini, pembentukan karakter atau character building menjadi aspek penting dalam pendidikan anak. Salah satu cara membangun karakter islami sejak dini adalah dengan membiasakan anak menjalankan ibadah serta memiliki akhlak yang baik. Sekolah Masjid Madiun, sebagai sekolah berbasis Adab, Ilmu, dan Al-Qur’an, mengutamakan pendidikan karakter serta pembiasaan ibadah dalam kehidupan sehari-hari. Nilai-nilai Islam […]

“Manfaat Halal bi Halal TK Khairunnas”

Halal bi halal merupakan tradisi yang biasanya dilaksanakan setelah Hari Raya Idul Fitri sebagai bentuk silaturahmi dan mempererat hubungan antar individu. Bagi anak-anak TK, termasuk dalam konteks tema “Khairunnas” (sebaik-baiknya manusia), halal bi halal bisa memberikan beberapa manfaat penting, antara lain: 1. Mengenalkan Nilai-Nilai Sosial: Melalui halal bi halal, anak-anak diajarkan tentang pentingnya saling memaafkan, […]

Halal Bihalal & Kembali Santri Khairunnas IBS Malang: Awali Syawal dengan Semangat Baru

Malang, 9 April 2025 – Setelah menjalani libur Hari Raya Idul Fitri 1446 H, para santri Khairunnas Islamic Boarding School (IBS) Malang kembali ke Ma’had dengan suasana penuh kehangatan dan suka cita. Kepulangan ini diawali dengan kegiatan halal bihalal sebagai bentuk syukur, silaturahmi, dan penyucian hati pasca-Ramadan. Tradisi Halal Bihalal: Merajut Ukhuwah dalam Bingkai Syawal […]

Santri Khairunnas Madiun Terapkan 3S sebagai Wujud Adab kepada Guru dan Penjaga Kemuliaan Ilmu

Santri Khairunnas Madiun Terapkan 3S sebagai Wujud Adab kepada Guru dan Penjaga Kemuliaan Ilmu

Madiun_Dalam tradisi keilmuan Islam, adab dan rasa hormat kepada guru memiliki tempat yang mulia. Hal demikian tidak hanya sebagai bentuk penghormatan pribadi seorang murid kepada guru namun juga sebagai wujud pengharapan ridho dari keberkahan ilmu sendiri. Sebagaimana yang dilakukan oleh Santri Khairunnas IBS Madiun yang menerapkan gerakan 3S (senyum, sapa, salam). Dengan diterapkannya gerakan tersebut, […]

Ro’an Terakhir Sambut Libur Ramadhan di Khairunnas IBS Malang

Sabtu 22 Maret 2025, menjadi hari penuh kegembiraan, canda tawa, kehangatan, kebersamaan, dan di hari itu pula segala ide-ide cemerlang santriwati Khairunnas IBS Malang tertuangkan dalam bentuk kegiatan “Haflah Santri Akhirussanah & Buka Bersama” yang diikuti & disaksikan oleh para guru, ustadzah, dan santriwati lainnya. Setelah adzan magrib berkumandang dilanjutkan dengan acara buka bersama, sholat magrib […]

Scroll to Top